Senin, 18 Oktober 2010

Mempercepat Internet Telkom Speedy | Setting Speedy DNS

 seting DNS speedy

Speedy - Speed That You Can Trust. ya itu merupakan kalimat yang digembar-gemborkan oleh telkom speedy dalam berpromosi. namun tidak sedikit pelanggan baru yang mengeluhkan tentang kestabilan dan kecepatan yang tidak sesuai denga apa yang mereka promosikan.

namun saya sebagai pengguna speedy merasa sangat puas dengan pelayanan speedy baik costumer service di 147 nya hingga kecepatan dan kestabilan koneksi internet speedy itu sendiri. kenapa saya merasa puas? mungkin pertanyaan tersebut bisa terjawab dari gambar yang saya tampilkan di bawah ini.

kecepatan internet speedy

klik pada gambar untuk memperbesar. pada gambar di atas ada 3 keterangan yang saya kurung dengan kotak merah. perhatikan kotak pertama adalah jumlah kuota pemakaian saya pada bulan mei 2010 ini. kotak kedua adalah jenis paket speedy yang saya gunakan. dan kotak ketiga adalah kecepatan download saya menggunakan internet download manager.

sungguh kecepatan dewa, bukan begitu? hahahaha... dilihat dari jenis paket langganan telkom speedy saya, seharusnya saya hanya mendapat kecepatan maksimal 45 KBps. dan seharusnya saya mengalami penurunan kecepatan menjadi hanya 18 KBps saat melebihi kuota pemakaian maksimal yaitu 3 GB. tapi lihatlah yang saya alami, saya bisa download hingga 10 GB di bulan ini dan kecepatan download saya bisa mencapai 226 KBps disaat kuota saya sudah melebihi batas. lalu bagaimana saya bisa mempercepat downloa saya hingga bisa mendapatkan kecepatan download seperti itu? saya akan segera membongkar rahasia kecepatan dewa yang saya miliki.

Rahasiannya terletak pada setting DNS nya. bagaimana mensetting DNS telkom speedy sehingga koneksinya menjadi lebih stabil dan lebih cepat?

1. Control Panel >>> Network Connections >>> Properties pada Local area connection (kalau ada banyak, pilih yang menyala warna biru) >>> pilih internet Protokol (TCP/IP)

perhatikan gambar di bawah.



2. isi kolom Preferred DNS server dan Alternate DNS server dengan DNSi. lihat daftar DNS speedy di bawah ini dan sesuaikan dengan lokasi yan paling dekat dengan kamu.

0 komentar:

Posting Komentar

Daftar Blog Saya

 
Powered by Blogger