Sabtu, 09 Juli 2011

Membuat Robot Line Follower Sederhana

hmm..apakah di antara pembaca ada yang mengerti apa itu “robot line follower”? karena banyaknya request tutorial membuat robot pada postingan saya sebelumnya, sekarang akan saya tunjukkan salah satu contoh pembuatan robot, yaitu robot line follower.. enjoy.. :D INDEX : (Gara2 pagenya udah agak panjang, jadi saya buat aja index ini,masih belum lengkap nanti saya update :D ) 1. Pendahuluan 2. Sensor (Rangkaian Photo Dioda) 3. Sensor (Cara Kerja) 4. Processor (Pendahuluan) – update : 11 Januari 2009 5. Processor (IC LM339) – update : 11 Januari 2009 6. Processor (IC 74LS00) – update : 13 Januari 2009 7. Processor (Motor) – update : 13 Januari 2009 8. Processor (Transistor) – update : 27 Januari 2009 9. Mekanik – update : 27 Januari 2009 10. PCB Layout – update :...
Read more »

Rabu, 02 Februari 2011

Line Tracer Robot atO RoboT Penjejak Garis

Sensor merupakan suatu piranti elektronika yang berfungsi untuk mengubah besaran-besaran fisik yang ada di alam menjadi besaran elektrik yang dapat dimengerti oleh rangkaian elektronika. Dalam proyek kita kali ini menggunakan sensor intensitas cahaya yang difungsikan untuk mendeteksi adanya garis putih pada lapangan dengan warna hitam. Photo Dioda Photo dioda disini digunakan sebagai komponen pendeteksi ada tidaknya cahaya maupun dapat digunakan untuk membentuk sebuah alat ukur akurat yang dapat mendeteksi intensitas cahaya dibawah 1pW/cm2 sampai intensitas diatas 10mW/cm2. Photo dioda mempunyai resistansi yang rendah pada kondisi forward bias, kita dapat memanfaatkan photo dioda ini pada kondisi reverse bias dimana resistansi dari photo dioda akan turun seiring dengan intensitas cahaya yang...
Read more »

Kamis, 16 Desember 2010

HP pertama di dunia dengan sertifikasi IP-54

Inilah Sonim XP1 yang merupakan HP GSM "tahan banting" yang pernah ada dan memang khusus diciptakan bagi anda yang bekerja di lingkungan yang kurang bersahabat untuk HP saat ini. Sonim XP1 adalah satu-satunya ponsel yang dapat bertahan dalam kondisi extreme (seperti suhu udara mulai -20 sampai dengan 60 derajat Celcius) dan mempunyai sertifikasi IP-54 (tahan terhadap debu dan air). Yang kami maksud debu disini adalah debu yang sangat kecil. Serta tahan terhadap air bahkan sampai disemprot sekalipun. Selain itu, HP ini juga tahan terhadap guncangan maupun getaran dimana HP akan tidak masalah bila terjatuh dari ketinggian 1,65 meter ke aspal (ingat aspal bukan ke ranjang loh!!). Untuk fungsi lainnya, sama seperti HP lainnya seperti Blurtooth, SMS, W...
Read more »

membuat buku tamu melayang

1. Masuk ke account Blogger kamu, pilih "Layout" kemudian "Page Elements", 2. Klik "Add a Gadget" (yang mana aja oke), kemudian pilih "HTML/JavaScript", 3. Copy-paste kode di bawah ini: #gb{ position:fixed; top:50px; z-index:+1000; } * html #gb{position:relative;} .gbtab{ height:100px; width:30px; float:left; cursor:pointer; background:url('https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjrU6UxuB3ybZXL0KRFfFnv0XTqUl1d-jz198_M004Dk_YzRJgDEd1wiweOvD05jcC-4bH6H8Cot4hO8xz6GNs_R-eaPRyLFIUo3uaeUFesGWfvDXI-GzbcnEFromVHTCrdoWjhfpflFIVE/') no-repeat; } .gbcontent{float:left; border:2px solid #A5BD51; background:#F5F5F5; padding:10px; } function showHideGB(){ ...
Read more »

5Nutzer-X.1. By : 4ndiliu ( 5nutzeR )

INSERT = MiniMize ( On. )DELETE = MiniMize ( Off )F1 = WallShot ( On. )F2 = WallShot ( Off )F3 = BoomBers ( On. )F4 = BoomBers ( Off )Special Thanx To : 1ndra 5c0oT...RCDAbu JafarDraceAnd All 5nutzeR... dan sedikit perbaikan untuk MiniMize.. http://www.ziddu.com/download/12993416/5nutzeRX.1.Fix..rar.htmlFile name:5nutzeR X.1. Fix..rarSubmission date:2010-12-16 08:02:57 (UTC)Current status:queued queued analysing finishedResult:3/ 43 (7.0%) VT Communitynot reviewed Safety score: - CompactPrint resultsAntivirus Version Last Update ResultAhnLab-V3 2010.12.16.00 2010.12.15 -AntiVir 7.11.0.45...
Read more »

Kamis, 09 Desember 2010

jenis-jenis gerbang logika

Gerbang logika atau gerbang logik adalah suatu entitas dalam elektronika dan matematika Boolean yang mengubah satu atau beberapa masukan logik menjadi sebuah sinyal keluaran logik. Gerbang logika terutama diimplementasikan secara elektronis menggunakan dioda atau transistor, akan tetapi dapat pula dibangun menggunakan susunan komponen-komponen yang memanfaatkan sifat-sifat elektromagnetik (relay), cairan, optik dan bahkan mekanik. Ringkasan jenis-jenis gerbang log...
Read more »

pengertian flip-flop

Flip-flop merupakan suatu memori dengan kapasitas 1 bit. Selama catu daya-nya terpasang maka memorinya akan bertahan. Dalam penerapannya, memori yang terkandung dalam flip-flop dapat diubah dengan memberikan clock pada masukannya. Flip-flop disusun dari rangkaian dasar yang berupa latch yaitu latch SR. Latch jenis ini dapat dibentuk dari gerbang NAND dan gerbang NOR, seperti yang diperlihatkan pada Gambar 1 dan 2. Gambar 1. SR latch menggunakan gerbang NA...
Read more »

Pages 201234 »

Daftar Blog Saya

 
Powered by Blogger